Dalam TTM2, Ayu (Mawar De Jongh) dan suaminya Ditto (Adipati Dolken) diceritakan telah menikah. Belum puas untuk menikmati momen sebagai pasangan baru, tiba-tiba Ayu hamil. Kepribadian Ayu yang tadinya semangat menemani Ditto, kini berubah total. Ayu menjadi seorang yang males gerak dan super sensitif. Ditto mencoba memahani. Dia menahan diri dan pura-pura tidak cemburu dengan perhatian yang Ayu berikan ke si janin. Namun pertengkarang-pertengkaran sehari-hari tidak terelakkan. Kini keadaan semakin sulit dan mereka merasa perlu untuk memutuskan: mempertahankan hubungan atau si janin.
As Ayu and Ditto finally transition from best friends to newlyweds, a quick pregnancy creates uncertainty for the future of their young marriage.